Pastinya setiap orang akan merasakan kesulitan dalam hal mengelola keuangan mereka. Apalagi bagi mereka yang masih awam dengan tips dan trik cara tepat mengaturan keuangan. Hal tersebut dapat memungkinkan setiap pendapatan yang dimiliki selalu tidak bisa mencukupi hingga akhir bulan dan itu pastinya akan membuat merasa sangat kesal. Para pemula tidak perlu khawatir karena dapat […]
Tetapkan Niat
Beberapa penelitian menunjukkan bahwa memulai merupakan bagian paling sulit dalam mencapai tujuan apapun. Misalnya dalam kasus rencana untuk mengelola keuangan adalah dengan menyisihkan sekitar 20 % dari penghasilan untuk ditabung.